Hadir lagi bersama Dapur Simpel Kreatif kali ini kita akan membahas tentang Resep Kue "Puding Milo" Ala dapur simpel Kreatif.
Dari namanya aja udah bikin ngiler nih ..!! Oh iya untuk Kue Puding Milo Ala dapur simpel kreatif ini cara,alat dan bahan semuanya secara simpel lhoo..Tanpa ribet dan anti gagal tentunya.
Di era serba digital sekarang ini tentunya sangat mudah dalam memulai usaha sendiri dan sangat di recoemendasikan membuat dan menjual "puding melo" Ini secara online dan mandiri karena tidak memerlukan banyak bahan dan bahan-bahannya pun gampang kok.
Berikut adalah cara, langkah dan bahan pembuatan kue "Puding MILO" Ala Dapur simpel Kreatif :
Masukan 12 sdm gula pasir ke dalam panci tambahkan 2 sdm tepung maizena,2 sachet milo,1 bks agar-agar bubuk plain tanpa warna,1 sachet susu kental manis putih tambahkan 660 ml air,aduk hingga tercampur rata setelah tercampur rata nyalakan kompor masak sampai mendidih sambil di aduk setelah matang angkat tuang adonan puding milo ke dalam cetakan gunakan tusuk sate untuk menghilangkan buihnya,kalau mau di jadikan ide jualan bisa di isi di cup puding yang kecil bisa di jual sesuai harga daerah masing-masing,dinginkan di suhu ruang kemudian masukan ke dalam kulkas hingga mengeras,kemudian keluarkan dari cetakan dan siap di sajikan.
Resep Kue Puding Milo ala Dapur simpel kreatif ini sangat enak dan mudah cara pembuatannya.
Seperti biasanya jika ingin memperbanyak "puding milo"nya tentu harus memperbanyak bahannya juga.
Tapi jika ingin mau mempelajarinya mulailah dengan takaran yang sudah di jelaskan di atas.
Setelah selesai membuatnya mlailah untuk menjualkan secara online dan nikmati penghasilan dari jualannya
Sangat di recomendasikan buat bu ibu yang ingin memulai usaha sendiri dari rumah secara online.
Selamat mencobanya di rumah
Lihat video proses pembuatan kie "Puding Milo" selengkapnya
Posting Komentar untuk "Resep Kue | Puding Milo | Dapur Simpel Kreatif |"
Terimaksih Telah berkunjung Di Situs Kami